MENGENAL POWER POINT
Power point menawarkan kemudahan-kemudahan dalam membuat bahan presentasi yang berbentuk elektronis. Pada setiap halaman presentasi atau slide dapat di sisipkan.
A. Istilah-istilah Dijendela Power Point
1. office button
2. quick access toolbar
3. title bar
4. menu bar
5. ribbon
6. status bar
7. view toolbar
8. scrol bar
9. ruler
B. Komponen-komponen Multimedia
1. teks
2. suara
3. gambar dan grafik
4. foto
5. film atau video
6. animasi baik animasi yang sudah jadi maupun merancang sendiri animasi dengan power point.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar